Wicaksono, Gegel Purnomo (2024) Gambaran Hubungan Pemakaian Kb Suntik Terhadap Berat Badan Pada Akseptor Kb Suntik 3 Bulan Di Puskesmas Dukuh Kupang Kota Surabaya. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Text
Gegel 160111 abdicek.pdf Download (12MB) |
|
Text
Jurnal Skripsi_19700145_Gegel Purnomo Wicaksono.pdf Download (269kB) |
|
Text
ABSTRAK.pdf Download (524kB) |
|
Text
BAB I PENDAHULUAN.pdf Download (175kB) |
|
Text
BAB II TINJAUAN PUSTAKA.pdf Download (347kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (176kB) |
|
Text
BAB IV METODE PENELITIAN.pdf Download (253kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (226kB) |
|
Text
BAB VI PEMBAHASAN.pdf Download (265kB) |
|
Text
BAB VII KESIMPULAN DAN SARAN.pdf Download (160kB) |
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (268kB) |
|
Text
CEK.pdf Download (24kB) |
Abstract
ABSTRAK Keluarga berencana (KB) adalah metode perencanaan suatu kehamilan melalui penggunaan suatu alat kontrasepsi. Kontrasepsi merupakan metode untuk mencegah terjadinya kehamilan sementara atau permanen. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui gambaran hubungan pemakaian KB suntik terhadap berat badan pada akseptor KB suntik 3 bulan di Puskesmas Dukuh Kupang Kota Surabaya. Penelitian ini adalah penelitian deskriptif, sebuah metode penelitian yang bertujuan untuk menggambarkan suatu fenomena atau masalah kesehatan yang terjadi. Penelitian ini menggunakan menggunakan total seluruh dari populasi yang berjumlah 30 responden. Hasil penelitian menunjukkan gambaran dari karakterisrtik responden yang dijabarkan dalam bentuk tabel. Penelitian ini memperoleh hasil gambaran penggunaan KB suntik 3 bulan di Puskesmas Dukuh Kupang Kota Surabaya berdasarkan usia, jarak penggunaan KB yang pertama dan kedua, dan perubahan berat badan dari responden. Dilihat dari penggunaan KB Suntik 3 Bulan ini memiliki gambaran perubahan berat badan yang berbeda yang dapat disebabkan banyak faktor diantaranya seperti usia kematangan ibu pengguna KB suntik, pola makan dan nutrisi dari ibu pengguna KB suntik, faktor pekerjaan dari ibu pengguna KB suntik, serta keadaan lingkungan dari ibu pengguna KB suntik, dan faktor social ekonomi dari ibu pengguna KB suntik di puskesmas Dukuh Kupang Kota Surabaya yang rata-rata merupakan pengguna aktif BPJS. Kata Kunci : Keluarga Berencana, KB Suntik 3 Bulan.
Item Type: | Thesis (Bachelor (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Keluarga Berencana, KB Suntik 3 Bulan |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Faculty of Medicine > Medicine Study Program |
Depositing User: | 70 Gegel purnomo wicaksono Wks |
Date Deposited: | 11 Jan 2024 06:01 |
Last Modified: | 11 Jan 2024 06:01 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/16999 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year