Pemeriksaan bakteri Salmonella sp. dan Escherichia coli pada kuning telur ayam Buras di Pasar Wonokromo kota Surabaya

Saputra, Rizal Juanda (2019) Pemeriksaan bakteri Salmonella sp. dan Escherichia coli pada kuning telur ayam Buras di Pasar Wonokromo kota Surabaya. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
JUANDA.pdf

Download (3MB)
Official URL: htpps://uwks.ac.id

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis terhadap bakteri Salmonella Sp dan bakteri Escherichia coli pada kuning telur ayam buras di pasar Wonokromo kota Surabaya. Jenis penelitian ini menggunakan analisis deskriptif. Sampel penelitian yang digunakan adalah telur ayam kampung dari 8 penjual yang masing – masing diambil 3 butir telur. Hasil isolasi bakteri salmonella spp dengan media Salmonella Sighella Agar (SSA), TSIA, SCA, SIM, dan INDOL menunjukkan hasil positif pada pedagang pertama di telur ayam ke 3. Hasil isolasi bakteri Escherichia coli dengan media Eosin Methilene Agar (EMBA), TSIA, SCA, SIM, dan INDOL menunjukkan hasil negatif pada semua sample. Kesimpulan penelitian ini adalah pemeriksaan kandungan bakteri Salmonella Sp pada kuning telur ayam buras dipasar Wonokromo menunjukan hasil positif pada pemeriksaan sampel Ta.3, sedangkan pada pemeriksaan kandungan bakteri Escherichia coli pada kuning telur ayam buras di pasar Wonokromo menunjukan hasil yang negatif dimana telur memiliki perlindungan alami terhadap cemaran mikroorganisme berupa ketahanan fisik dan kimia. Kata Kunci : Salmonella spp, Escherichia coli, Kuning Telur Ayam Buras ABSTRACT The study aims to examined Salmonella spp and Escherichia coli bacteria in native chicken egg yolks in the Wonokromo market in Surabaya. Samples of native chicken yolks were obtained from 8 sellers, each of which was taken 3 eggs so a total of 24 samples by random sampling. The isolation of salmonella spp bacteria with Salmonella Sighella Agar (SSA), TSIA, SCA, SIM, and INDOL media showed positive results on the first leaf in the third chicken egg. Results of isolation of Escherichia coli bacteria with Eosin Methilene Agar (EMBA), TSIA, SCA, SIM, and INDOL showed negative results on all samples. This study uses description analysis. Keywords : Salmonella spp, Escherichia coli, Fried Chicken Egg Yolk

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Salmonella spp, Escherichia coli, Kuning Telur Ayam Buras Salmonella spp, Escherichia coli, Fried Chicken Egg Yolk
Subjects: Q Science > QR Microbiology
Divisions: Faculty of Vetenary Medicine > Vetenary Education Study Program
Depositing User: Rizal Juanda Saputra
Date Deposited: 09 Apr 2019 06:01
Last Modified: 09 Apr 2019 06:01
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/3821

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year