Analisis pengaruh harga, brand inage, dan electronuc work of Mouth (e-WOM) terhadap keputusan reservasi di Zest Hotel Jemursari Surabaya

Aprillian, Vinni (2018) Analisis pengaruh harga, brand inage, dan electronuc work of Mouth (e-WOM) terhadap keputusan reservasi di Zest Hotel Jemursari Surabaya. Other thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

This is the latest version of this item.

[img] Text
SKRIPSI - UPLOAD.pdf

Download (339kB)
Official URL: http://uwks.ca.id

Abstract

Penelitian ini merupakan hasil pendekatan kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh harga, brand image dan electronic word of mouth (e-wom) terhadap keputusan reservasi di Zest Hotel Jemursari Surabaya. Data didapatkan dengan menyebarkan lalu mengolah 100 lembar kuesioner kepada responden yang sudah pernah/ sedang menginap, pernah melakukan reservasi secara online atau offline, dan pernah berpartisipasi dalam e-wom milik hotel. Metode yang digunakan adalah non-probability sampling methods, kategori purposive-judgemental sampling. Berdasarkan hasil penelitian dapat diketahui faktor yang dianggap memiliki pengaruh paling besar terhadap keputusan reservasi pelanggan jasa hotel tersebut, yaitu electronic word of mouth (e-wom). Dapat dilihat pula hasil penelitian melalui nilai R Square sebesar 22,7% yang menunjukkan bahwa ketiga variabel berpengaruh, sisanya sebesar 77,3% dipengaruhi oleh variabel lain di luar model analisis. Kata kunci: harga, brand image, electronic word of mouth, keputusan reservasi

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: harga, brand image, electronic word of mouth, keputusan reservasi
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: Users 313 not found.
Date Deposited: 27 Aug 2018 03:08
Last Modified: 28 Aug 2018 07:58
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/1411

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year