Ngoni, Maria Salestina (2022) Pengaruh kepemimpinan transformasional komitmen organisasi kepuasan kerja terhadap organizational citizenship behavior (OCB) pada karyawan. Masters (S2) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Text
A. Abstrak Maria.pdf Download (2MB) |
|
Text
J. PLAGIASI %.pdf Download (11kB) |
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh kepemimpinan transformasional, komitmen organisasi dan kepuasan kerja terhadap OCB, untuk mengetahui kepemimpinan transformasional terhadap komitmen organisasi. Penelitian ini dilakukan pada karyawan PT. Sumber Makmur Agroindo dengan 112 karyawan. Responden penelitian ditentukan dengan menggunakan metode sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner menggunakan skala Likert 5 poin untuk mengukur 10 indikator. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil pengujian ditemukan bahwa kepemimpinan transformasional berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap OCB, kepemimpinan transformasional berpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen organisasi. Komitmen organisasi berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap OCB, dan kepuasan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap OCB. Keterbatasan penelitian ini adalah lokasi penelitian ini hanya dalam lingkup PT. Sumber Makmur Agroindo , Sehingga hasil penelitian ini tidak dapat menjelaskan kondisi perusahaan selain PT. SUMBER Makmur Agroindo.
Item Type: | Thesis (Masters (S2)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kepemimpinan Tansformasional, Komitmen Organisasi, Kepuasan Kerja, OCB |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Faculty of Agriculture > Master in Agribusiness Study Program |
Depositing User: | Fakultas Pertanian UWKS |
Date Deposited: | 20 May 2022 01:19 |
Last Modified: | 20 May 2022 01:19 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/11765 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year