Gertruda, Vincentia Yohana Avelia (2021) Analisis sektor pertanian, kehutanan dan perikanan sebagai sektor basis, unggulan dan berkelanjutan di Kabupaten Jombang. Bachelor (S1) thesis, Universitas Wijaya Kusuma Surabaya.
Text
A.ABSTRAK.pdf Download (1MB) |
|
Text
Plagiarism Checker X Originality Report AVELIA.pdf Download (188kB) |
Abstract
Indonesia memiliki potensi sumber daya alam seperti kehutanan, perkebunan, peternakan, perikanan dan tanaman pangan itulah sebabnya Indonesia dikenal sebagai negara agraris/agribisnis. Menurut pakar atau ahli bahwa ketika suatu negara mengelola sumber daya diluar potensi yang dimiliki, maka disitulah negara itu jatuh miskin. Kebijakan pemerintah terhadap agribisnis sangat rendah terbukti agribisnis menjadi pilihan bukan yang utama dalam pembangunan, sehinga sulit untuk berkembang dalam rangka kesejahteraan rakyatnya, apalagi untuk menjadi penyedia pangan dunia. Karna itu penelitian ini mencoba menganalisis keberlanjutan sektor agribisnis, yang merupakan salah satu kontributor dalam sektor ekonomi terhadap Produk Domestik Regional Bruto. Untuk melihat hal itu, peneliti akan menganalisis dengan menggunakan metode Location Quotient (LQ), Dynamic Location Quotient (DLQ), dan Tipologi Klassen.
Item Type: | Thesis (Bachelor (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), Sektor Agribisnis, LQ, DLQ, Tipologi Klassen |
Subjects: | S Agriculture > S Agriculture (General) |
Divisions: | Faculty of Agriculture > Agribusiness Study Program |
Depositing User: | Vincentia Yohana Gertruda |
Date Deposited: | 17 Mar 2021 06:10 |
Last Modified: | 17 Mar 2021 06:10 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/8236 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year