Hubungan obesitas dengan kualitas tidur pada perempuan usia dewasa awal di gerai nutrisi Kecamatan Tanjung Redeb

Putri, Ade (2020) Hubungan obesitas dengan kualitas tidur pada perempuan usia dewasa awal di gerai nutrisi Kecamatan Tanjung Redeb. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
LAPORAN CEK PLAGIASI.pdf

Download (23kB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Obesitas merupakan akumulasi lemak dalam jaringan adiposa, dimana jaringan adiposa ini tampak abnormal atau berlebihan, adanya kelebihan ini menyebabkan timbulnya berbagai macam gangguan kesehatan seperti hipertensi, diabetes, hyperinsulinemia, penyakit kardiovaksular, gangguan imunologis dan juga beberapa jenis kanker, pada beberapa penelitian, ditemukan bahwa kualitas tidur dapat mengakibatkan terjadinya obesitas, lebih tepatnya pengurangan dari waktu tidur. Penelitian ini untuk mengetahui adanya hubungan obesitas dengan kualitas tidur pada perempuan usia dewasa awal di gerai nutrisi kecamatan tanjung redeb. Penelitian tentang hubungan kualitas tidur dengan obesitas pada perempuan usia dewasa awal di gerai nutrisi kecamatan tanjung redeb, memperoleh nilai p = 0,111 yang menunjukkan hasil tidak signifikan dimana tidak adanya hubungan antara obesitas dengan kualitas tidur pada perempuan usia dewasa awal di gerai nutrisi kecamatan tanjung redeb. Kualitas tidur buruk ditemui pada 21 (61.8%) responden yang tidak obesitas dan pada 13 (38.2%) responden yang obesitas. Kualitas tidur baik ditemui pada 18 (85.7%) responden yang tidak obesitas dan pada 3 (14.3%) responden yang obesitas.

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: obesitas, kualitas tidur
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Medicine > Medicine Study Program
Depositing User: Ade Putri Farijanto
Date Deposited: 28 Dec 2020 06:48
Last Modified: 28 Dec 2020 06:48
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/7607

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year