Peran daun kelor (moringae oleifera) sebagai penurun gula darah penderita diabetes mellitus

Pratama, Muhammad Afif Brelian (2020) Peran daun kelor (moringae oleifera) sebagai penurun gula darah penderita diabetes mellitus. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya Universcity.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (863kB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Tujuan penulisan ilmiah ini adalah untuk mengkaji obat alternatif dari daun kelor yang dapat berperan menurunkan kadar glukosa sebagai salah satu indikator keberhasilan pengobatan pada penyakit DM yang setiap tahun prevalensinya semakin meningkat. Salah satu pengobatan alternatif dengan menggunakan tanaman herbal seperti tanaman kelor. Tanaman kelor yang dapat dijadikan obat herbal yaitu pada bagian daunnya, karena memiliki banyak kandungan senyawa aktif diantaranya vitamin, polifenol, flavonoid, asam fenolik, alkaloid, glukosinolat, dan saponin. Metode yang digunakan dalam penulisan ini menggunakan literature review yang didapatkan dari, ebook, jurnal, dengan cara menganalisis, eksplorasi sumber dan kajian bebas. Hasil analisis dalam penulisan ini menyatakan bahwa daun kelor dapat sebagai obat alternatif yang dapat berperan menurunkan kadar glukosa pada penyakit DM dengan memberi rebusan daun kelor sebanyak 300 mg yang lalu dimasukkan dalam 3 gelas lalu direbus kembali sampai menjadi 1 gelas dengan takaran 150 ml.

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Daun kelor, Diabetes Mellitus (DM), Kadar Gula darah
Subjects: Q Science > QK Botany
Divisions: Faculty of Language and Science > Biology Education Study Program
Depositing User: 64 MUHAMMAD AFIF BRELIAN PRATAMA UWKS
Date Deposited: 27 Aug 2020 04:58
Last Modified: 27 Aug 2020 04:58
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/6918

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year