Widodo, Rety Lisnwati Putri (2019) Perlindungan Sosial Bagi Perempuan Difabel Rentan Terhadap Kekerasan Seksual (Studi Kasus Sentra Advokasi Perempuan, Difabel, dan Anak (SAPDA JOGJA) ). Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Text
Widodo, Rety L Putri. 15530002. FISIP. Kesejahteraan Sosial.pdf Download (3MB) |
Abstract
Perlindungan sosial dapat dikatakan sebagai langkah inisiatif yang bertujuan untuk mengurangi kerentanan hidup seseorang atas resiko-resiko yang dimana dapat pula memberikan upaya penanggulangan terhadap masalah sosial serta membantu masyarakat dalam mematahkan lingkaran persoalan yang tidak dapat diselasaikan secara sendiriSAPDA JOGJA. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, dengan metode ini sebagai prosedur penelitian yang dihasilkan berupa data deskriptif dalam bentuk kata-kata tertulis. Dalam analisis data peneliti menjabarkan data setelah itu mengkaitkan dan membahas serta menganalisa dengan teori dan konsep yang digunakan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa bentuk kekerasan seksual yang dialami oleh perempuan difabel sehingga jika melihat dari kasus tersebut maka SAPDA JOGJA melakukan bentuk perlindungan sosial yang pelaksanaanya melalui 3 progam yaitu bantuan sosial, advokasi sosial dan bantuan hukum.
Item Type: | Thesis (Bachelor (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Perlindungan Sosial, Perempuan, Difabel, Kekerasan Seksual |
Subjects: | H Social Sciences > HV Social pathology. Social and public welfare |
Divisions: | Faculty of Social and Political Sciences > Social Welfare Study Program |
Depositing User: | Rety Lisnawati Putri Widodo |
Date Deposited: | 29 Oct 2019 02:30 |
Last Modified: | 29 Oct 2019 02:30 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/5242 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year