Ari Nugraha, I Gusti Putu (2019) Uji daya hambat pemberian ekstrak kulit manggis (garcinia manggostana L) terhadap pertumbuhan bakteri patogen vibrio cholera. Other thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Text
cover baru okuur.pdf Download (615kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ekstrak kulit manggis terhadap penghambatan pertumbuhan bakteri Vibrio Cholera. Sampel penelitian ini adalah biakan murni Vibrio choerae yang berasal dari Laboratorium Mikrobiologi Fakultas Kedokteran Universitas Wijaya Kusuma Surabaya. Variabel terikat penelitian ini adalah daya hambat dan jumlah koloni bakteri vibrio cholerae pada medium TCBS (thiosuphate citrate bile sucrose). Variabel bebas penelitian ini adalah ekstrak kulit manggis (Garcinia mangostana L) dengan konsentrasi 6,25%, 12,5%, 25%, 50%, dan blank disk berisi siprofloksasin 5 µg/disk sebagai kontrol positif. Analisis data penelitian ini menggunakan uji statistik one way anova. Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan bermakna antara kelompok kontrol dan kelompok perlakuan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa adanya aktivitas antibakteri ekstrak kulit manggis terhadap pertumbuhan bakteri Vibrio cholera. Kata Kunci : Ekstrak Kulit manggis , Vibrio cholera
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Ekstrak Kulit manggis , Vibrio cholera |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RS Pharmacy and materia medica |
Divisions: | Faculty of Medicine > Medicine Study Program |
Depositing User: | I Gusti Ari Nugraha |
Date Deposited: | 12 Mar 2019 06:16 |
Last Modified: | 12 Mar 2019 06:16 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/3533 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year