HARYANINGSIH, AMALIA PUTRI (2024) Realisasi Alokasi Penyaluran Pupuk Bersubsidi Sektor Pertanian Oleh Kelompok Tani “Sri Rejeki” Tahun 2024 (Di Desa Karangmalang , Kecamatan Kasreman, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur). [Tugas Akhir/Skripsi]
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB 1.pdf Restricted to Repository staff only Download (529kB) | Request a copy |
![]() |
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (384kB) | Request a copy |
![]() |
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (400kB) | Request a copy |
![]() |
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (137kB) | Request a copy |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (360kB) | Request a copy |
![]() |
Text
LAMPIRAN-2.pdf Restricted to Repository staff only Download (853kB) | Request a copy |
![]() |
Text
LAPORAN CEK PLAGIASI 1.pdf Restricted to Repository staff only Download (35kB) | Request a copy |
![]() |
Text
LAPORAN CEK PLAGIASI 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (10MB) | Request a copy |
![]() |
Text
ARTIKEL.pdf Restricted to Repository staff only Download (530kB) | Request a copy |
Abstract
ABSTRAK Subsidi pupuk merupakan salah satu bentuk intervensi sosial yang diberikan oleh pemerintah kepada masyarakat, khususnya kepada petani, dalam bentuk bantuan pupuk untuk mendukung kelangsungan produksi pertanian dan mengurangi beban biaya yang ditanggung oleh petani. Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pelaksanaan alokasi dan distribusi pupuk bersubsidi di Kelompok Tani "Sri Rejeki" yang terletak di Desa Karangmalang, Kecamatan Kasreman, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur. Pendekatan yang digunakan adalah deskriptif kualitatif, dengan teknik purposive sampling untuk pemilihan informan. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kesesuaian antara jumlah, jenis, dan harga pupuk bersubsidi yang dialokasikan dengan ketentuan yang tercantum dalam Surat Keputusan Bupati Ngawi No. 69 Tahun 2022. Data dikumpulkan melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi, yang kemudian dianalisis melalui proses kondensasi data, penyajian data, serta verifikasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa meskipun jenis dan jumlah pupuk bersubsidi yang diterima sudah sesuai dengan data pengajuan, terdapat masalah terkait ketepatan waktu distribusi. Selain itu, ditemukan ketidaksesuaian harga eceran tertinggi (HET) yang diterapkan oleh Kelompok Tani "Sri Rejeki" jika dibandingkan dengan kebijakan yang ditetapkan oleh pemerintah. Ketidaksesuaian harga ini disebabkan oleh minimnya pengawasan dari Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Ngawi. Kondisi ini dapat merugikan petani kecil karena mereka tidak dapat memperoleh pupuk bersubsidi dengan harga yang lebih terjangkau seperti yang seharusnya. Kata Kunci: alokasi pupuk bersubsidi, kelompok tani, harga eceran tertinggi
Item Type: | Tugas Akhir/Skripsi |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: alokasi pupuk bersubsidi, kelompok tani, harga eceran tertinggi |
Subjects: | J Political Science > JA Political science (General) J Political Science > JS Local government Municipal government |
Divisions: | Faculty of Social and Political Sciences > Polotical Science Study Program |
Depositing User: | 52 AMALIA PUTRI HARYANINGSIH UWKS |
Date Deposited: | 30 Sep 2025 02:00 |
Last Modified: | 30 Sep 2025 02:00 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/20775 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year