Perlindungan Hukum Terhadap Pemegang Hak Cipta Terkait Penayangan Film Pada Situs Penyedia Film Bajakan

Romadloni, Esti Sri Wulan Fitri (2025) Perlindungan Hukum Terhadap Pemegang Hak Cipta Terkait Penayangan Film Pada Situs Penyedia Film Bajakan. [Tugas Akhir/Skripsi] (Unpublished)

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (416kB)
[img] Text
Bab 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (205kB)
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (195kB)
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (163kB)
[img] Text
Cek Plagiasi 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (139kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (157kB)
[img] Text
Jurnal Skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (127kB)
[img] Text
Cek Plagiasi 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (7MB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini berjudul Perlidungan Hukum Perlindungan Hukum Terhadap Pemegang Hak Cipta Terkait Penayangan Film Pada Situs Penyedia Film Bajakan yang bertujuan untuk memahami serta menganalisis tentang bagaimana akibat hukum terhadap penayangan film situs penyedia film bajakan serta yang kedua adalah tanggung jawab hukum terhadap terhadap penayangan film situs penyedia film bajakan. Metode Penelitian yang digunakan dalam skripsi ini menggunakan metode penelitian Normatif yang merupakan penelitian kepustakaan, yaitu penelitian terhadap peraturan perundang-undangan dan literatur yang berkaitan dengan materi yang dibahas. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan pertama: pencipta atau pemengang hak cipta memiliki hak ekslusif yakni hak ekonomi dan hak moral. Atas tindakan penanyangan film pada situs penyedia film bajakan ialah menimbulan kerugian atas hak ekonomi pencipta serta pemengang hak cipta yang seharunya memperoleh manfaat ekonomi dari suatu ciptaan, serta akan berakibat buruk kepada pelaku pembajakan itu sendiri seperti penuntutan secara hukum yaitu dengan melalui jalur perdata maupun pidana seperti ganti rugi atau tuntuntan yang lainnya, serta akibat yang lainya yaitu penutupan situs penyedia film itu sendiri oleh Kementrian Komunikasi dan Informatika. Kedua ialah faktor-faktor yang penyebab pembajakan film yaitu meliputi faktor ekonomi, faktor sosial, faktor teknologi, faktor penegak hukum, faktor pendidikan. Selanjutnya adalah tanggung jawab pelaku secara perdata maupun pidana, tanggung jawab melalui perdata ialah dengan pada 1365 KUHperdata tentang perbuatan melawan hukum serta ganti rugi, tanggung jawab pidana terdapat pada pasal 113 ayat (3) dan (4). dan upaya preventif atas tindakan pembajakan film tersebut. Kata Kunci: Hak cipta, Pembajakan, Sinematografi.

Item Type: Tugas Akhir/Skripsi
Subjects: K Law > KD England and Wales
Divisions: Faculty of Law > Law Sciences Study Program
Depositing User: 30 Esti Sri Wulan Fitri Romadloni Uwks
Date Deposited: 17 Apr 2025 02:01
Last Modified: 17 Apr 2025 02:01
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/19832

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year