Efikasi Ekstrak Kulit Pisang Raja (Musa parasidica L.) Yang Diaplikasikan Sebagai Sediaan Salep Terhadap Cairan Dan Kebengkakan Pada Luka Insisi Tikus Putih (Rattus norvegicus)

Ralies, Farah Sajidah (2024) Efikasi Ekstrak Kulit Pisang Raja (Musa parasidica L.) Yang Diaplikasikan Sebagai Sediaan Salep Terhadap Cairan Dan Kebengkakan Pada Luka Insisi Tikus Putih (Rattus norvegicus). Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
HALAMAN COVER SD DAFTAR ISI.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (226kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (303kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (278kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (281kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (178kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (250kB)
[img] Text
JURNAL SKRIPSI VER PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (242kB) | Request a copy
[img] Text
PLAGIASI + SERTIF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB) | Request a copy
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Tujuan penelitian ini dilakukan untuk mengetahui efikasi ekstrak kulit pisang raja (Musa parasidica L.) yang diaplikasikan sebagai sediaan salep terhadap cairan dan kebengkakan insisi tikus putih (Rattus norvegicus). Jenis penelitian ini ialah dengan menggunakan tikus putih (Rattus norvegicus) jantan sebanyak 20 ekor yang dibagi atas 4 kelompok perlakuan dan 5 ulangan. Kelompok perlakuan tersebut adalah K- = tanpa perlakuan, K+ = terapi salep povidone iodine,P1 = salep konsentrasi 15%,P2= salep konsentrasi 25%. Sebelumnya dilakukan pembuatan ekstrasi kulit pisang raja (Musa parasidica L.) dengan metode maserasi setelah itu dibuat dalam bentuk sediaan salep dengan menambahkan vaseline album sampai mencapai 100 g dan dibuat menjadi konsentrasi 15% dan 25% kemudian tikus dianastesi dengan ketamine 50 mg/kgBB secara intraperitonial lalu setelah teranastesi dengan baik tikus dilukai menggunakan blade dan scapel dengan panjang luka 2 cm dan kedalaman 2 mm lalu diamati secara makroskopis untuk di nilai kebengkakan dan cairan lukanya selama 14 hari. Hasil pengujian analisis menggunakan Kruskal-wallis dilanjutkan dengan Mann- Whitney menunujukkan adanya perbedaan nyata (P<0,05) antara kelompok kontrol dan perlakuan. Diperoleh kesimpulan terdapat pengaruh pengaplikasian salep ekstrak kulit pisang raja (Musa parasidica L.) terhadap kebengkakan dan cairan dengan konsentrasi paling efektif yaitu 15%. Kata kunci : Cairan, Ekstrak, Kebengkakan Luka, Tikus Putih

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Cairan, Ekstrak, Kebengkakan Luka, Tikus Putih
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Vetenary Medicine > Animal Health and Veteriner Public Health Study Program
Depositing User: 50 Endah Sugiartiningsih UWKS
Date Deposited: 18 Jul 2024 04:49
Last Modified: 18 Jul 2024 04:49
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/18475

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year