Pemilihan Kepala Daerah Dalam Perspektif Otonomi Khusus: Studi Kasus Sengketa Konflik Horizontal Antarsuku dalam Pemilihan Bupati-Wakil Bupati Kabupaten Mimika Tahun 2018

Gwijangge, Pinel (2024) Pemilihan Kepala Daerah Dalam Perspektif Otonomi Khusus: Studi Kasus Sengketa Konflik Horizontal Antarsuku dalam Pemilihan Bupati-Wakil Bupati Kabupaten Mimika Tahun 2018. Masters (S2) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya Universty.

[img] Text
cover pinel yg betul.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1 TESIS PINEL FINAL.pdf

Download (106kB)
[img] Text
BAB 2 TESIS PINEL FINAL.pdf

Download (187kB)
[img] Text
BAB 3 TESIS PINEL FINAL.pdf

Download (93kB)
[img] Text
BAB 4 TESIS PINEL FINAL.pdf

Download (187kB)
[img] Text
BAB 5 TESIS PINEL FINAL.pdf

Download (231kB)
[img] Text
BAB 6 TESIS PINEL FINAL.pdf

Download (116kB)
[img] Text
Pinel Tesis bab vii yg jadi.pdf

Download (162kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA TESIS PINEL FINAL.pdf

Download (112kB)
[img] Text
fix Pinel Draf Tesis 13 Januari 2024.docx.pdf

Download (19MB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Gwijangge, Pinel. 2024. Pemilihan Kepala Daerah dalam Perspetif Otonomi Khusus: Studi Studi Kasus Sengketa Konflik Horizontal Antarsuku dalam Pemilihan Bupati-Wakil Bupati Kabupaten Mimika Tahun 2018. Tesis Program Studi Magister Ilmu Politik Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Wijaya Kusuma Surabaya. Pembimbing Utama Dr. Darsono, Drs., M.Si., Pembimbing Pendamping Dr. Frederik Fernandez, Drs., M.Pd. Kata kunci: pilbub, Mimika, otonomi khusus, konflik horizontal-vertikal. Pemilihan Bupati-Wakil Bupati Kabupaten Mimika Tahun 2018 masih menyisakan persoalan dilihat dari munculnya konflik, baik konflik horizontal antarsuku maupun konflik vertikal yang melibatkan masyarakat dan pemerintah daerah. Konflik Pilkada langsung di Papua memang kompleks, mulai dari pra hingga pasca pelaksanaan. Dampaknya pun serius, mulai dari PSU hingga korban jiwa serta tidak berjalannya roda pemerintahan. Aktor yang terlibat juga beragam, mulai dari elit partai politik, pasangan calon, tokoh masyarakat, ASN, hingga penyelenggara Pilkada. Konflik tersebut umumnya dipicu sikap tidak siap kalah, masih bermasalahnya penggunaan prosedur regulasi normal, belum profesional dan independennya penyelenggara Pilkada, kendala administratif, serta kuatnya ikatan primordial (kekerabatan)

Item Type: Thesis (Masters (S2))
Uncontrolled Keywords: pilbub, Mimika, otonomi khusus, konflik horizontal-vertikal.
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Master in Political science Study Program
Depositing User: 50 Endah Sugiartiningsih UWKS
Date Deposited: 04 Jul 2024 02:32
Last Modified: 04 Jul 2024 02:32
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/18299

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year