IMPLEMENTASI DAN EVALUASI KEBIJAKAN PENDIDIKAN DI INDONESIA

Noerhartati, Endang IMPLEMENTASI DAN EVALUASI KEBIJAKAN PENDIDIKAN DI INDONESIA. Adi Perkasa. (Unpublished)

[img] Text
1 - Book Chapter - ImplementasibKebijakan di Indonesia- Sorgum - Endang Noerhartati.pdf

Download (9MB)

Abstract

Perguruan Tinggi di Indonesia saat ini sudah menyelenggarakan pendidikan entrepreneurship (kewirausahaan), hal ini dimulai dari adanya Instruksi Presiden R.I. Nomor 4, tahun 1995 tentang “Gerakan Nasional Memasyarakatkan dan Membudayakan Kewirausahaan”. Tahun 2008 pemerintah melalui Departemen Koperasi dan UKM telah mencanangkan program GETUKNAS (Gerakan Tunas Kewirausahaan Nasional) untuk mahasiswa dan pelajar SMA. Pada tahun 2009 Dirjen Dikti mewajibkan bagi perguruan tinggi memasukkan mata kuliah kewirausahaan ke dalam kurikulum sebagai mata kuliah wajib kewirausahaan dengan bobot 2-3 sks. Upaya-upaya yang dilakukan pemerintah diatas bertujuan untuk menumbuhkan jiwa dan semangat entrepreneurship sejak dini dikalangan mahasiswa agar berminat menjadi entrepreneur

Item Type: Other
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Faculty of Engineering > Agro-industrial Technology Study Program
Depositing User: Sulimin BP3
Date Deposited: 01 Nov 2023 01:47
Last Modified: 01 Nov 2023 01:47
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/16309

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year