Pengaruh kunjungan wisatawan terhadap perkembangan ekonomi kota Surabaya

Khoiriyah, Nur Mifthakhul (2018) Pengaruh kunjungan wisatawan terhadap perkembangan ekonomi kota Surabaya. Other thesis, Wijaya kusuma university.

[img] Text
PENGARUH KUNJUNGAN WISATAWAN TERHADAP PERKEMBANGAN EKONOMI KOTA SURABAYA.pdf

Download (552kB)
Official URL: http://uwks.ac.id

Abstract

ABSTRAK PENGARUH KUNJUNGAN WISATAWAN TERHADAP PERKEMBANGAN EKONOMI KOTA SURABAYA Meningkatnya jumlah pengunjung pariwisata, diharapkan dapat meningkatkan lapangan usaha dan pendpatan yang mampu mendukung perkembangan ekonomi kota Surabaya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kunjungan wisatawan terhadap perkembangan ekonomi kota Surabaya. Data yang digunakan dalam penelitian adalah data sekunder yang diperoleh melalui dari Badan Pusat Statistik dan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata kota Surabaya, Dinas Kebudayaan Provinsi Jawa Timur. Teknik pengolahan data, yaitu regresi berganda, uji hipotesis dan uji asumi klasik. Dari hasil uji hipotesis, diketahui bahwa variabel kunjungan mall dan hotel, yang mempengaruhi terhadap perkembangan ekonomi kota Surabaya. Dengan nilai Adjusted R Square sebsesar 10,22%. Hal ini menjelaskan bahwa variabel bebas bersama – sama memberikan pengaruh terhadap variabel terikat Penelitian ini diharapkan pemerintah Kota Surabaya untuk meningkatan kunjungan wisatawan ke kota Surabaya. Dengan peningkatan kunjungan wisatawan ini dibidang pariwisata dan mampu menciptakan lapangan kerja baru seperti di bidang usaha. Sehingga pengangguran semakin sedikit dan meningkatkan perkembangan ekonomi kota Surabaya. Kata Kunci: Ekonomi Regional, Pariwisata, Lapangan Usaha.   ABSTRACT INFLUENCE OF TOURIST VISITS ON ECONOMIC DEVELOPMENT OF SURABAYA CITY The increasing number of tourism visitors, is expected to increase business fields and income that can support the economic development of Surabaya. This study aims to determine the effect of tourist visits on the economic development of the city of Surabaya. The data used in the study are secondary data obtained through the Central Statistics Agency and the Culture and Tourism Office of Surabaya, the Culture and Tourism Office of Provincial. Data processing techniques, namely multiple regression, hypothesis testing and classic asumi test. From the results of the hypothesis test, it is known that the variables are mall and hotel visits, which affect the economic development of Surabaya city. With the Adjusted R Square value as big as 10,22%. This explains that the independent variables together have an influence on the dependent variable. This study is expected to Surabaya City Government to increase tourist visits to the city of Surabaya. With the increase in tourist visits in the field of tourism and able to create new jobs for example in the business sector. So that there is less unemployment and improves the economic development of Surabaya. Keywords: Economic Regional, Tourism, The Business.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Ekonomi Regional, Pariwisata, Lapangan Usaha Economic Regional, Tourism, The Business.
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Divisions: Faculty of Economic and Business > Development Economics Study Program
Depositing User: Nur Mifthakhul Khoiriyah
Date Deposited: 29 Aug 2018 04:07
Last Modified: 29 Aug 2018 04:07
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/1486

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year