Infestasi caplak (boophilus microplus) pada bulu sapi ( bos sondaicus) di Kabupaten Ende kecamatan Kotabaru provinsi Nusa Tenggara Timur

Kelly, Markus sidrisno bin (2021) Infestasi caplak (boophilus microplus) pada bulu sapi ( bos sondaicus) di Kabupaten Ende kecamatan Kotabaru provinsi Nusa Tenggara Timur. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
plagiasi presentasi.pdf

Download (86kB)
Official URL: https://uwks.ac.id/

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetauhi infestasi caplak (Boophilus Microplus) pada sapi Bali (Bos Sondaicus), menentukan insidensi caplak yang menyerang ternak, dan menentukan predileksi tertinggi caplak pada bagian tubuh sapi bali di desa Tou dan desa Kotabaru kecamatan Kotabaru Kebupaten Ende Provinsi Nusatenggara Timur. Penelitian yang digunakan adalah penelitian survei dan analisis data non parametrik, kemudian data di analisis dengan Chi-square test, kemudian sampel yang sudah di dapat akan diamati di Laboratorium Parasitologi Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Wijaya Kusuma Surabaya. Berdasarkan hasil yang diperoleh dari penelitian yang dilakukan di Desa Kotabaru dan Desa Tou jumlah caplak yang di peroleh dari data yang ada dengan menggunakan uji Chi-square test α = 0.05. Total sapi yang digunakan untuk identifikasi caplak pada pada kedua desa yaitu pada desa Tou berjumlah 30 ekor dan total sapi pada di desa Kotabaru adalah 30 ekor. Jenis caplak yang di temukan pada sapi di desa Kotabaru dan desa Tou Kabupaten Ende Nusa Tenggara Timur adalah caplak (Boophilus microplus). Tingkat insidensi caplak pada ternak di desa Kotabaru dan desa Tou paling banyak berasal dari desa Kotabaru dengan total caplak 120 ekor, dan paling sedikit di desa Tou dengan total caplak 85 ekor. Penyebaran caplak betina dan jantan pada pada tubuh sapi bali di desa Kotabaru dan desa Tou menurut lokasi bagian tubuh adalah Kepala, Leher, Tubuh, Perineum berbeda secara nyata (∝, 0,05). Jumlah penyebaran caplak terbanyak pada urutan pertama hingga terakhir adalah bagian perineum, tubuh, leher dan kepala. Kata Kunci: Boophilus microplus, Kotabaru, Tou,

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: Boophilus microplus, Kotabaru, Tou,
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Vetenary Medicine
Depositing User: Markus Sidrisno Bin Kely
Date Deposited: 18 Sep 2021 02:11
Last Modified: 18 Sep 2021 02:11
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/10052

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year