Pengaruh Faktor-faktor mekanisme corporate governance terhadap kinerja keuangan (Studi pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2018 -2019)

Rahmatika, Muliani (2021) Pengaruh Faktor-faktor mekanisme corporate governance terhadap kinerja keuangan (Studi pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia 2018 -2019). Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Presentase turnitin.pdf

Download (27kB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi kinerja keuangan dengan variabel kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, dewan komisaris independen, dewan direksi. Menggunakan pendekatan purposive sampling, sample penelitian ini berakhir dengan 43 perusahaan selama periode 2018-2019. Jenis data yang digunakan adalah data skunder yang berupa laporan keuangan perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2018-2019. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan metode regresi linear berganda dengan software SPPS. Berdasarkan hasil uji parsial (uji t) menunjukan bahwa variabel kepemilikan institusional dan kepemilikan manajerial berpengaruh terhadap kinerja keuangan. Sedangkan variabel dewan komisaris independen dan dewan direksi tidak berpengaruh terhadap kinerja keuangan pada perusahaan makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Kata kunci : Kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, dewan komisaris independen, dewan direksi.

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial, dewan komisaris independen, dewan direksi.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Faculty of Economic and Business > Accounting Study Program
Depositing User: 43 Muliani Rahmatika UWKS
Date Deposited: 20 Sep 2021 09:15
Last Modified: 20 Sep 2021 09:15
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/9953

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year