Sulistyowati, Hanum (2025) PENGARUH CYBERLOAFING TERHADAP KINERJA KARYAWAN MELALUI SELF CONTROL SEBAGAI VARIABEL MODERASI PADA PT SWADHARMA SARANA INFORMATIKA SURABAYA. [Tugas Akhir/Skripsi] (Unpublished)
![]() |
Text
ABSTRAKK.pdf Download (1MB) |
![]() |
Text
BAB 1.pdf Restricted to Repository staff only Download (610kB) |
![]() |
Text
BAB 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (727kB) |
![]() |
Text
BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (546kB) |
![]() |
Text
BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (865kB) |
![]() |
Text
BAB 5.pdf Restricted to Repository staff only Download (455kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Restricted to Repository staff only Download (525kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
Persentase Cek Plagiasi.pdf Restricted to Repository staff only Download (60kB) |
![]() |
Text
Laporan Cek Plagiasi.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
![]() |
Text
Artikel Hanum_ Pengaruh Cyberloafing terhadap kinerja karyawan dengan self control sebagai variabel moderasi pada PT Swadharma Sarana Informatika Surabaya.pdf Restricted to Repository staff only Download (306kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Cyberloafing terhadap Kinerja Karyawan dengan Self Control sebagai variabel moderasi pada PT Swadharma Sarana Informatika. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan pengumpulan data melalui kuesioner yang disebarkan kepada seluruh karyawan atau mengunakan sensus. Alat analisis dengan SPSS 25, Analisis data dilakukan menggunakan metode regresi berganda dan uji moderasi.Hasil penelitian menunjukkan bahwa Cyberloafing memiliki pengaruh negatif terhadap Kinerja Karyawan, yang berarti semakin tinggi perilaku Cyberloafing, maka kinerja karyawan cenderung menurun. Sebaliknya, Self Control memberikan pengaruh positif terhadap Kinerja Karyawan, di mana kemampuan pengendalian diri yang lebih baik dapat meningkatkan produktivitas kerja. Selain itu, Self Control juga terbukti mampu memoderasi hubungan antara Cyberloafing dan Kinerja Karyawan, dengan mengurangi dampak negatif dari Cyberloafing. Penelitian ini menyimpulkan bahwa perilaku Cyberloafing perlu dikelola dengan baik untuk meminimalkan dampaknya terhadap kinerja. Di sisi lain, peningkatan kemampuan Self Control di kalangan karyawan dapat menjadi strategi yang efektif untuk mendukung produktivitas kerja di lingkungan perusahaan. Kata kunci: Cyberloafing, Self Control, Kinerja Karyawan
Item Type: | Tugas Akhir/Skripsi |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory H Social Sciences > HC Economic History and Conditions |
Divisions: | Faculty of Economic and Business |
Depositing User: | Hanum Sulistyowati |
Date Deposited: | 24 Apr 2025 07:30 |
Last Modified: | 24 Apr 2025 07:30 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/19992 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year