PENGEMBANGAN MODEL DISCOVERY LEARNING BERBASIS NILAI KARAKTER 5T UNTUK MENINGKATKAN ADVERSITY QUOTIENT PADA SISWA SDN PAKIS V SURABAYA

Leonar, Virginia (2024) PENGEMBANGAN MODEL DISCOVERY LEARNING BERBASIS NILAI KARAKTER 5T UNTUK MENINGKATKAN ADVERSITY QUOTIENT PADA SISWA SDN PAKIS V SURABAYA. [Tugas Akhir/Skripsi] (Unpublished)

[img] Text
abtrak.pdf

Download (375kB)
[img] Text
bab 1 (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (165kB)
[img] Text
bab 2 (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (448kB)
[img] Text
bab 3 (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (216kB)
[img] Text
bab 4 (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (541kB)
[img] Text
bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (12kB)
[img] Text
daftar pustaka (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (126kB)
[img] Text
lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img] Text
jurnal.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (236kB)
[img] Text
turnitin full.pdf

Download (31kB)
[img] Text
skripsi virginia leonar indrayana....pdf
Restricted to Repository staff only

Download (28MB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan model pembelajaran discovery learning untuk meningkatkan adversity quotient atau daya juang pada siswa SDN Pakis V Surabaya. Metode penelitian yang digunakan adalah Research and Development (R&D) dengan model pengembangan 4D yang meliputi empat tahap, yaitu Define (pendefinisian), Design (perancangan), Develop (pengembangan), dan Disseminate (penyebarluasan). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V di SD Pakis V Surabaya yang berjumlah 28 siswa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahan ajar yang dikembangkan telah memenuhi kriteria validitas, efektivitas, dan meningkatkan hasil belajar siswa melalui : a. Ahli Produk (media dan materi) diperoleh hasil 85% untuk buku panduan model discovery learning berbasis 5T dan media digital power point, b. Ahli Materi diperoleh hasil 92,5% untuk buku panduan model discovery learning berbasis 5T dan media digital power point. Efektivitas produk dinilai dari respon siswa diperoleh hasil 88,64% untuk buku panduan model discovery learning berbasis 5T dan media digital power point. Peningkatan hasil belajar siswa yang terlihat dari tes hasil belajar 28 siswa dengan diperoleh hasil pre-test dengan rata rata 63,57% dan hasil post-test dengan rata rata 87,86%, sehingga dapat disimpulkan hasil belajar siswa meningkat 24,46%. Kesimpulan dari penelitian ini adalah model pembelajaran yang dikembangkan mampu meningkatkan adversity quotient siswa, yang dapat dilihat dari hasil observasi dan tes siswa kelas V di SDN Pakis V Surabaya secara signifikan. Kata kunci: Discovery Learning, Berbasis Nilai Karakter 5T, dan Adversity Quotient

Item Type: Tugas Akhir/Skripsi
Uncontrolled Keywords: Discovery Learning, Berbasis Nilai Karakter 5T, dan Adversity Quotient
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions: Faculty of Language and Science
Depositing User: Supriyo .
Date Deposited: 14 Oct 2024 10:55
Last Modified: 14 Oct 2024 10:55
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/19357

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year