Optimalisasi Lembaga Pangan Ditingkat Petani Untuk Meningkatkan Produktivitas Padi Di Kabupaten Lamongan Provinsi Jawa Timur

Istifadhoh, Emilia (2024) Optimalisasi Lembaga Pangan Ditingkat Petani Untuk Meningkatkan Produktivitas Padi Di Kabupaten Lamongan Provinsi Jawa Timur. Masters (S2) thesis, Universitas Wijaya Kusuma Surabaya.

[img] Text
COVER.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (140kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (218kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (211kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (136kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (455kB) | Request a copy
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (122kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (198kB) | Request a copy
[img] Text
cek plagiasi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy
[img] Text
plagiasi persen (2).pdf

Download (20kB)
Official URL: https://www.uwks.ac.id

Abstract

ABSTRAK Jawa Timur merupakan salah satu provinsi dengan produksi beras terbesar di Indonesia (Jatim 2022). Kelembagaan pangan memiliki peran penting dalam membantu petani meningkatkan produktivitas dan kualitas hasil pertanian. Produktivitas juga sangat berperan penting dalam menunjang peningkatan pertumbuhan ekonomi disuatu negara atau daerah, karena dengan produktivitas yang tinggi akan mampu mendorong pencapaian hasil yang maksimal sehingga kualitas produk yang dihasilkan akan baik dan permintaan akan barang meningkat dan pada akhirnya membuat perekonomian juga meningkat. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran lembaga pangan ditingkat petani untuk meningkatkan produktivitas padi. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah SEM dengan PLS. Data yang digunakan dua sumber data yaitu data sekunder digunakan untuk memberikan penguatan pada penelitian ini dan data primer melalui proses wawancara terhadap responden. Sehingga dapat mengetahui hubungan antara variabel-variabel penelitian. Berdasarkan hasil pengkajian tentang peran lembaga pangan tingkat petani untuk meningkatkan produktivitas padi terdapat dua variabel yang berpengaruh signifikan terhadap produktivitas padi yaitu variabel kepemilikan lahan dan variabel akses teknologi. Dan dua variabel yang tidak berpengaruh signifikan terhadap produktivitas padi yaitu variabel kelompok tani dan variabel akses pasar. Kata Kunci : Lembaga Pangan, Produktivitas Padi, Kepemilikan Lahan, Kelompok Tani, Akses Teknologi, Akses Pasar ================================================================ ABSTRACT East Java is one of the provinces with the largest rice production in Indonesia (East Java 2022). Food institutions have an important role in helping farmers increase productivity and quality of agricultural products. Productivity also plays an important role in encouraging increased economic growth in a country or region, because high productivity will be able to encourage the achievement of maximum results so that the quality of the products produced will be good and demand for goods will increase and ultimately the economy will also improve. This research aims to analyze the role of food institutions at the farmer level to increase rice productivity. The analysis used in this research is SEM with PLS. The data used were two data sources, namely secondary data used to provide reinforcement for this research and primary data through the interview process with respondents. So you can find out the relationship between research variables. Based on the results of a study on farmer-level institutions to increase rice productivity, there are two variables that have a significant effect on rice productivity, namely the land ownership variable and the technology access variable. And two variables that do not have a significant effect on rice productivity are the farmer group variable and the market access variable. Keywords: Food Institutions, Rice Productivity, Land Ownership, Farmer Groups, Technology Access, Market Access

Item Type: Thesis (Masters (S2))
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Lembaga Pangan, Produktivitas Padi, Kepemilikan Lahan, Kelompok Tani, Akses Teknologi, Akses Pasar ================================================================ Keywords: Food Institutions, Rice Productivity, Land Ownership, Farmer Groups, Technology Access, Market Access
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Divisions: Faculty of Agriculture > Master in Agribusiness Study Program
Depositing User: emilia isti fadhoh
Date Deposited: 07 Nov 2024 03:13
Last Modified: 07 Nov 2024 03:13
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/19071

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year