Pengaruh covid-19 terhadap kinerja perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Transportasi dan Logistik Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

Anggraini, Fristi (2021) Pengaruh covid-19 terhadap kinerja perusahaan (Studi Empiris Pada Perusahaan Sektor Transportasi dan Logistik Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
ABSTRAK FRISTI ..pdf

Download (1MB)
[img] Text
CEK PLAGIASI FRISTI-ANGGRAINI PRESENTASE KESAMAAN.pdf

Download (30kB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan kinerja perusahaan sebelum dan pada saat pandemi Covid-19. Sampel yang digunakan dalam penelitian adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jumlah sampel dalam penelitian ini sebanyak 19 perusahaan. Variabel yang digunakan adalah cash ratio, current ratio, quick ratio dan total asset turn over (TATO). Data dikumpulkan dengan menggunakan data sekunder yaitu laporan keuangan perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode analisis data menggunakan analisis deskriptif, uji normalitas data dengan dengan uji shapiro-wilk, uji beda dengan uji one way anova apabila data terdistribusi normal. Dan uji kruskal wallis apabila data tidak terdistribusi normal. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa cash ratio, current ratio, quick ratio tidak mengalami perbedaan yang dignifikan, sedangkan Total asset turn over terjadi perbedaan yang signifikan pada saat sebelum pandemi covid-19 dan pada saat pandemi covid-19. Kata kunci: Pandemi Covid-19, Kinerja Perusahaan, Rasio Kas, Rasio Lancar, Rasio Cepat, Perputaran Total Harta.

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Pandemi Covid-19, Kinerja Perusahaan, Rasio Kas, Rasio Lancar, Rasio Cepat, Perputaran Total Harta.
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
H Social Sciences > HE Transportation and Communications
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Faculty of Economic and Business > Accounting Study Program
Depositing User: 43 Fristi Anggraini UWKS
Date Deposited: 28 Sep 2021 08:00
Last Modified: 28 Sep 2021 08:00
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/10279

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year