Pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, dan struktur kepemilikan institusional terhadap nilai perusahaan

Laurencia, Melinda (2021) Pengaruh ukuran perusahaan, profitabilitas, dan struktur kepemilikan institusional terhadap nilai perusahaan. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
Abstrak (2).pdf

Download (340kB)
[img] Text
LAPORAN CEK PLAGIASI.pdf

Download (40kB)
Official URL: http://uwks.ac.id

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji ukuran perusahaan, profitabilitas dan struktur kepemilikan institusional terhadap nilai perusahaan pada perusahaan manufaktur sektor properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2015-2019. Pengambilan sampel yang dipilih menggunakan purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 8 perusahaan selama 5 tahun sehingga memperoleh 40 sampel. Metode pengujian penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda dengan aplikasi software SPSS 26. Penelitian ini menggunakan variabel ukuran perusahaan, profitabilotas dan struktur kepemilikan institusional sebagai variabel independen dan nilai perusahaan sebagai variabel dependen. Hasil penelitian menunjukan bahwa ukuran perusahaan tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan sedangkan profitabilitas dan struktur kepemilikan institusional berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Kata kunci : ukuran perusahaan; profitabilitas; struktur kepemilikan institusional; nilai perusahaan

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: ukuran perusahaan; profitabilitas; struktur kepemilikan institusional; nilai perusahaan
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Faculty of Economic and Business > Accounting Study Program
Depositing User: 43 melinda laurencia UWKS
Date Deposited: 23 Sep 2021 02:33
Last Modified: 23 Sep 2021 02:33
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/10118

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year