JANUAREZA, RAMADHAN (2021) Pengaruh brand image dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan pada pelanggan stellar powerhouse Surabaya. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Text
Abstrak.pdf Download (2MB) |
|
Text
TURNITIN.pdf Download (274kB) |
Abstract
ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh brand image, dan kualitas pelayanan secara parsial maupun simultan terhadap kepuasan pelanggan pada stellar powerhouse Surabaya. Juga sebagai bahan masukan perusahaan dalam meningkatan pelanggan. populasi dalam penelitian ini adalah pelanggan stellar powerhouse Surabaya yang pernah atau saat ini menjadi pelanggan stellar powerhouse Surabaya. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Teknik pengambilan sampel menggunakan teknik non probability sampling dengan metode purposive sampling. Hasil dari penelitian ini menunjukan secara simultan brand image (X1), kualitas pelayanan (X2) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan (Y) pada stellar powerhouse Surabaya. Dapat dilihat dari nilai signifikansi penelitian lebih kecil dari 0,05 yaitu 0,000 (0,000 < 0,05). Berdasarkan uji parsial brand image (X1) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan (Y) dengan nilai Sig brand image berpengaruh signifikan secara parsial terhadap kepuasan pelanggan dengan nilai probabilitas signifikan 0,000 < 0,05. Kualitas pelayanan (X2) berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap Kepuasan pelanggan (Y) dengan nilai probabilitas signifikasn 0,000 < 0,05.. Maka H0 ditolak Ha diterima.
Item Type: | Thesis (Bachelor (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kata Kunci: Pengaruh Brand Image dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan. |
Subjects: | H Social Sciences > H Social Sciences (General) |
Divisions: | Faculty of Economic and Business > Management Study Program |
Depositing User: | 42 RAMADHAN JANUAREZA UWKS |
Date Deposited: | 15 Sep 2021 01:38 |
Last Modified: | 15 Sep 2021 01:38 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/9895 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year