Efektifitas pemberian ekstrak kunyit (Curcuma Domestica) dalam ransum pakan terhadap performans dan produksi telur burung puyuh

Dede, Adelbertus (2020) Efektifitas pemberian ekstrak kunyit (Curcuma Domestica) dalam ransum pakan terhadap performans dan produksi telur burung puyuh. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://www.uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek penambahan ekstrak kunyit pada ransum terhadap performans burung puyuh petelur. Desain penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap dengan 4 perlakuan dan 6 ulangan. Data yang diperoleh di analisis menggunakan Uji Anova . Pemberian ekstrak kunyit menghasilkan rata-rata pertambahan berat badan masing masing P0= 134.0000 ± 12.09959, P1= 138.3333 ± 6.80196, P2= 131.8333 ± 5.11534, P3= 126.3333± 4.13118, yang secara statistika menghasilkan perbedaan nyata (P<0,05), rata-rata produksi telur burung puyuh masing-masing P0= 2.1667 ± .75277, P1= 3.0000 ± .89443, P2= 1.8333±.75277, P3= 1.8333±.75277, yang secara statistika menghasilkan perbedaan nyata, sedangkan rata-rata konversi pakan burung puyuh masing masing P0= 6117±.04708, P1=5967±.04844, P2= 5867±.03204,P3= 6300±.02757, yang secara statistika menunjukan perbedaan yang sangat nyata( P<0,01). Kesimpulanya adalah terdapat pengaruh pemberian ekstrak kunyit terhadap performans pertambahan bobot badan, produksi telur dan konversi pakan pada burung puyuh petelur. Kata kunci : ekstrak kunyit,Bobot badan, Produksi telur, dan konversi pakan

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: ekstrak kunyit,Bobot badan, Produksi telur, dan konversi pakan
Subjects: Q Science > QL Zoology
Divisions: Faculty of Vetenary Medicine
Depositing User: Albertus Dede
Date Deposited: 18 Mar 2020 05:08
Last Modified: 18 Mar 2020 05:08
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/6308

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year