Analisis perbedaan persepsi promosi dan persepsi kemudahan pada konsumen pengguna OVO dan GO-PAY di Surabaya Barat

Gunawan, Eka Herliana Putri (2020) Analisis perbedaan persepsi promosi dan persepsi kemudahan pada konsumen pengguna OVO dan GO-PAY di Surabaya Barat. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya of University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (984kB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perbedaan persepsi promosi dan persepsi kemudahan pada konsumen pengguna OVO dan GO-PAY di Surabaya Barat. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Independent Sample T-Test untuk mengidentifikasi perbedaan persepsi promosi dan persepsi kemudahan pada pengguna OVO dan GO-PAY di Surabaya Barat. Data yang digunakan merupakan data primer yang berasal dari para pengguna OVO dan GO-PAY masing-masing sebanyak 60 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat perbedaan secara signifikan antara persepsi promosi dan persepsi kemudahan pada pengguna OVO dan GO-PAY. Dimana persepsi promosi GO-PAY lebih tinggi daripada persepsi promosi OVO. Sedangkan persepsi kemudahan OVO lebih tinggi daripada persepsi kemudahan GO-PAY. Dari penelitian ini diharapkan OVO dapat membuat pesan iklan lebih menarik dan untuk G0-PAY dapat mempermudah intruksi pada sistem pembayaran agar dapat digunakan dengan lebih mudah oleh konsumenya. Kata kunci : Persepsi Promosi, Persepsi Kemudahan, E-money ABSTRACT This study aims to analyze the differences in the perception of promotion and perceived ease of use on OVO and GO-PAY consumers in West Surabaya. The analytical method used in this study is the Analysis of Independent Sample T-Test to identify differences in the perception of promotion and perceived ease of use for OVO and GO-PAY users in West Surabaya. The data used are primary data from 60 OVO and GO-PAY users, respectively. The results of this study indicate that there is a significant difference between the perception of promotion and perceived ease of use for OVO and GO-PAY users. Where the perception of GO-PAY promotions is higher than the perception of OVO promotions. While the perception of the convenience of OVO is higher than the perception of the convenience of GO-PAY. From this research it is hoped that OVO can make advertising messages more attractive and for G0-PAY it can facilitate instructions on the payment system so that it can be used more easily by consumers. Keywords: Perception of Promotion, Perception of Ease, E-money

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Persepsi Promosi, Persepsi Kemudahan, E-money
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: Eka Herliana Putri Gunawan
Date Deposited: 14 Feb 2020 08:33
Last Modified: 14 Feb 2020 08:33
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/5781

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year