Pengaruh kepemilikan manajerial,profitabilitas, likuiditas, leverage terhadap kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia periode tahun 2018

Metanfanuan, Mira maria (2020) Pengaruh kepemilikan manajerial,profitabilitas, likuiditas, leverage terhadap kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bursa efek Indonesia periode tahun 2018. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (950kB)
Official URL: http://uwks.ac.id

Abstract

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Kepemilikan Manajerial, Profitabilitas, Likuiditas, dan Leverage terhadap Kebijakan Dividen pada perusahaan Manufaktur yang terdaftar di BEI periode 2018. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini ialah Kepemilikan Manajerial , profitabilitas, likuiditas, leverage. Dalam penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode analisis linear berganda. Penelitian ini menggunakan sampel 50 perusahaan Manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2018. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel yakni teknik purposive sampling dan pooled data. Hasil uji secara parsial menunjukkan menunjukkan bahwa variabel kepemilikan manajerial, likuiditas, laverage pengaruh memiliki pengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen (dividend payout ratio), sedangkan profitabilitas memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kebijakan dividen. Hasil uji secara simultan menunjukkan bahwa variabel Kepemilikan manajerial, profitabilitas, likuiditas dan leverage berpengaruh signifikan terhadap Kebijakan Dividen (dividend payout ratio). Kata Kunci : Kebijakan Dividen (Dividend Payout Ratio), Profitabilitas ( Return On Asset), Likuiditas (Current Ratio), Leverage (Debt to Asset Ratio). ------------------------------------------------------------------ ABSTRACT This study aims to analyze the effect of Managerial Ownership, Profitability, Liquidity, and Leverage on Dividend Policy on Manufacturing Companies listed on the Stock Exchange in 2018. Variables used in this study are Managerial Ownership, Profitability, Liquidity, Leverage. In this study using a quantitative approach with multiple linear analysis methods. This study uses a sample of 50 Manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2018. The technique used in sampling is purposive sampling and pooled data. The partial test results show that managerial ownership, liquidity, leverage leverage has a negative and significant effect on dividend payout ratio, while profitability has a significant effect on dividend policy. Simultaneous test results show that managerial ownership, profitability, liquidity and leverage variables significantly influence the dividend payout ratio. Keywords: Dividend Policy (Dividend Payout Ratio), Profitability (Return On Assets), Liquidity (Current Ratio), Leverage (Debt to Asset Rati

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Kebijakan Dividen (Dividend Payout Ratio), Profitabilitas ( Return On Asset), Likuiditas (Current Ratio), Leverage (Debt to Asset Ratio).
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Faculty of Economic and Business > Accounting Study Program
Depositing User: Mira Maria Metanfanuan
Date Deposited: 12 Feb 2020 05:24
Last Modified: 12 Feb 2020 05:24
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/5716

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year