Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi industri kecil batik tulis Tanjung Bumi di Kabupaten Bangkalan Madura

Mufida, Umrotul (2019) Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi produksi industri kecil batik tulis Tanjung Bumi di Kabupaten Bangkalan Madura. Other thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari modal, tenaga kerja, dan bahan baku terhadap produksi industri kecil batik tulis tanjung bumi. Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kuantitatif. Data yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dengan cara observasi, penyebaran kuisioner kepada pelimik industri kecil batik tulis tanjung bumi, dan studi kepustakaan. Sampel yang digunakan sebanyak 46 pemilik industri kecil. Teknik analisis menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan dengan uji terhadap koefisien regresi dengan α = 5% menunjukkan variabel modal, tenaga kerja, dan bahan baku berpengaruh positif dan signifikan terhadap produksi industri kecil batik tulis tanjung bumi. Kata kunci : Modal, Tenaga Kerja, Bahan Baku, Produksi ABSTRACT This puspose of this study to determine the effect of capital, labor, and raw materials on the production of small industries of batik tulistanjungbumi. The method used in this study is a quantitative method. In this study the data used is obtained by observation, distribution of questionnaires to the small industry owners of batik tulistanjungbumi and literature studies. The sample used was 46 sample from small industry owners. The analysis technique uses multiple linier regression analysis. The result showed the test of regression coefficient α =5% indicated that the capital variable, labor variable, and raw materials variable had a positif and significant effect on the production of small industry batik tulistanjungbumi. Keywords: capital, labor, raw materials, production

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Modal, Tenaga Kerja, Bahan Baku, Produksi. capital, labor, raw materials, production
Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Faculty of Economic and Business > Development Economics Study Program
Depositing User: Umrotul Mufida
Date Deposited: 28 Aug 2019 06:15
Last Modified: 28 Aug 2019 06:15
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/4354

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year