ANALISIS KEBIJAKAN PEROLEHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (STUDI DESKRIPTIF SUMBER PENDAPATAN APBDES DESA JONO KABUPATEN GRESIK TAHUN 2024)

Maulana, Muhammad Arya Giri (2025) ANALISIS KEBIJAKAN PEROLEHAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DESA (STUDI DESKRIPTIF SUMBER PENDAPATAN APBDES DESA JONO KABUPATEN GRESIK TAHUN 2024). [Tugas Akhir/Skripsi] (Unpublished)

[img] Text
COVER SKRIPSI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB 1 LATAR BELAKANG.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (533kB)
[img] Text
BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (141kB)
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (330kB)
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (27kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (96kB)
[img] Text
PEDOMAN WAWANCARA.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)
[img] Text
JURNAL SKRIPSI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (611kB)
[img] Text
TURNITIN SKRIPSI JUDUL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)
[img] Text
TURNITIN SKRIPSI PERSENTASE.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (363kB)
Official URL: Https://uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kebijakan publik terkait dengan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Desa Jono, Kabupaten Gresik pada tahun 2024. Fokus utama dari penelitian ini adalah untuk menggambarkan sumber-sumber pendapatan yang membentuk APBDes di Desa Jono, serta menganalisis kebijakan yang diterapkan dalam pengelolaan dan pemanfaatan anggaran tersebut. Dengan menggunakan pendekatan deskriptif, panalitian ini mengumpulkan data primer melalui wawancara dengan aparat desa dan observasi di lapangan, serta data sekunder yang diperoleh dari dokumen APBDes Desa Jono, Kabupaten Gresik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sumber pendapatan utama APBDes Desa Jono pada tahun 2024 berasal dari Dana Desa (DD), Alokasi Dana Desa (ADD), serta sumber pendapatan lainnya yang bersumber dari partisipasi masyarakat desa. Kebijakan pengelolaan anggarandi Desa Jono juga melibatkan partisipasi masyarakat dalam perencanaan dan penggunaan dana, yang tercermin dalam mekanisme musyawarah desa. Penelitian ini memberikan gambaran tentang pentingnya peran kebijakan publik dalam pengelolaan keuangan desa, serta tantangan dan peluang yang dihadapi dalam pemanfaatan sumber daya desa untuk mendukung pembangunan dan kesejahteraan masyarakat.

Item Type: Tugas Akhir/Skripsi
Subjects: J Political Science > JS Local government Municipal government
Divisions: Faculty of Social and Political Sciences > Polotical Science Study Program
Depositing User: Muhammad Arya Giri Maulana
Date Deposited: 17 Apr 2025 06:53
Last Modified: 17 Apr 2025 06:53
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/20118

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year