Risakota, Donnal Christofiel (2024) Perlindungan Hukum Bagi Usaha Mikro, Kecil, Menengah (Umkm) Dalam Pembiayaan Modal Ventura Dengan Sistem Bagi Hasil. Masters (S2) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Text
Abstrak.pdf Download (529kB) |
|
Text
Bab 1.pdf Restricted to Repository staff only Download (114kB) | Request a copy |
|
Text
Bab 2.pdf Restricted to Repository staff only Download (212kB) | Request a copy |
|
Text
Bab 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (218kB) | Request a copy |
|
Text
Bab 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (112kB) | Request a copy |
|
Text
Daftar Pustaka.pdf Restricted to Repository staff only Download (169kB) | Request a copy |
|
Text
Cek plagiasi.pdf Restricted to Repository staff only Download (8MB) | Request a copy |
|
Text
Cek plagiasi 2.pdf Download (9kB) |
|
Text
Artikell.pdf Restricted to Repository staff only Download (331kB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian yang berjudul Perlindungan Hukum Bagi Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (UMKM) Dalam Pembiayaan Modal Ventura Dengan Sistem Bagi Hasil bertujuan pertama untuk mengetahui, memahami, serta menganalisis karakteristik perjanjian pembiayaan Modal Ventura dengan sistem bagi hasil. Kedua untuk mengetahui, memahami, serta menganalisa perlindungan hukum bagi usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dalam pembiayaan Modal Ventura atas ketidaksesuaian pembagian hasil dengan metode yang tetap. Metode yang digunakan dalam skripsi ini menggunakan metode penelitian Normatif yang merupakan penelitian kepustakaan, yaitu penelitian terhadap peraturan perundang-undangan literatur yang berkaitan dengan materi dibahas. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan pertama: bahwa perjanjian pembiayaan modal ventura dengan sistem bagi hasil adalah kegiatan pembiayaan dalam suatu perusahaan yang menerima bantuan pembiayaan untuk jangka waktu tertentu berdasarkan pembagian atas hasil usaha. Kedua: Karakteristik modal ventura menyatakan bahwa investasi modal ventura mempunyai risiko yang tinggi dan keuntungan didapat dari dividen dan capital gain serta pengembalian pembiayaan dilakukan pada saat divestasi, maka klausul pembayaran pembiayaan modal ventura secara berkala dengan mengangsur setiap bulan telah sangat menyimpang dari karakteristik modal ventura. Artinya salah satu faktor utama yang membedakan perusahaan modal ventura dengan lembaga perbankan dan lembaga pembiayaan lainnya adalah pengembalian pembiayaan tidak dilakukan secara berkala.
Item Type: | Thesis (Masters (S2)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Modal Ventura, UMKM, perlindungan hukum. |
Subjects: | K Law > K Law (General) |
Divisions: | Faculty of Law |
Depositing User: | Donnal Christofiel Risakota |
Date Deposited: | 22 Apr 2024 09:03 |
Last Modified: | 22 Apr 2024 09:09 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/18192 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year