Pengaruh model pembelajaran problem based learning (PBL) terhadap pemecahan soal uraian sistem pertidaksamaan liniear dua variabel (SPtLDV) di SMA Hang Tuah 4 Surabaya

Khofifah, Putri Dewi (2022) Pengaruh model pembelajaran problem based learning (PBL) terhadap pemecahan soal uraian sistem pertidaksamaan liniear dua variabel (SPtLDV) di SMA Hang Tuah 4 Surabaya. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
ABSTRAKK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (901kB) | Request a copy
[img] Text
PLAGIASI PERSEN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (15kB) | Request a copy
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

ABSTRAK Kurangnya siswa menyukai matematika sangat mengakibatkan nilai menurun, sehingga siswa cepat bosan dalam mempelajari matematika. Hal ini disebabkan siswa menganggap matematika susah dan berakibat siswa kurang aktif dan kreatif dalam pembelajaran. Dalam penelitian ini membahas pengaruh model pembelajaran problem based learning (PBL) terhadap pemecahan soal uraian sistem pertidaksamaan linear dua variabel (SPtLDV) di SMA Hang Tuah 4 Surabaya. Pada penelitian ini menggunakan metode quasi experimental one group desain dengan menggunakan hasil pre-test post-test. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa hasil pre-test siswa adalah 47,35 dan hasil dari post-test siswa adalah 91,18. Hal ini dapat diketahui ada kenaikan rata-rata pada nilai siswa. Berikutnya dilakukan uji hipotesis dengan memakai independent simple t-test yang dibantu dengan SPSS 25 for windows yang mendapatkan nilai signifikasi 0,000 yang diketahui bahwa lebih kecil dari 0,005 dan menunjukkan bahwa H0 ditolak dan H1 diterima, yang artinya ada pengaruh yang dapat dilihat bahwa model pembelajaran problem based learning (PBL) sangat berpengaruh terhadap pemecahan soal uraian sistem pertidaksamaan linear dua variabel (SPtLDV) di SMA HangTuah 4 Surabaya. Penggunaan model pembelajaran ini dapat membuat siswa aktif dan kreatif dalam belajar, dan siswa bisa merasa menyenangkan jika belajar matematika. Kata Kunci : Model PBL, Pemecahan Soal Uraian SPtLdV

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Model PBL, Pemecahan Soal Uraian SPtLdV Keywords : PBL Model, SPtLdV . Description Problem Solving
Subjects: Q Science > QA Mathematics
Divisions: Faculty of Language and Science > Mathematic Education Study Program
Depositing User: 63 Putri Dewi Khofifah UWKS
Date Deposited: 04 Oct 2022 05:00
Last Modified: 04 Oct 2022 05:00
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/12703

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year