Analisis penggunaan model Altman Z-Score untuk memprediksi potensi financial distress (Studi Kasus pada Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Minyak dan Gas Bumi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017–2020)

Simatupang, Yanti Tia Hana (2022) Analisis penggunaan model Altman Z-Score untuk memprediksi potensi financial distress (Studi Kasus pada Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Minyak dan Gas Bumi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017–2020). Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (717kB)
[img] Text
turnitin presentase.pdf

Download (338kB)
Official URL: https://www.uwks.ac.id

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk memprediksi potensi financial distress yang terjadi pada perusahaan pertambangan minyak dan gas bumi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2020 dengan menggunakan model Altman Z�Score Modifikasi. Penelitian ini menggunakan data sekunder berupa laporan keuangan yang telah diaudit dari perusahaan sub sektor pertambangan minyak dan gas bumi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2017-2020. Perusahaan tersebut yaitu, PT. Elnusa Tbk, PT. Capitalinc Investment Tbk, PT. Ratu Prabu Tbk, PT. Radiant Utama Interinsco Tbk, PT. Mitra Investindo Tbk, PT. Perdana Karya Perkasa Tbk. Penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif kuantitatif. Hasil dari penelitian berupa klasifikasi perusahaan pada subsektor pertambangan minyak dan gas bumi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia dari tahun 2017 hingga 2020 yang berada dalam keadaan financial distress, grey area atau dalam kondisi sehat berdasarkan nilai Z-Score dengan menghitung 4 rasio model Altman Z-Score Modifikasi. Kаtа Kunci: Prediksi Potensi Kebangkrutan, Altman Z-Score Modifikasi, Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Minyak dan Gas Bumi, Bursa Efek Indonesia

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Prediksi Potensi Kebangkrutan, Altman Z-Score Modifikasi, Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Minyak dan Gas Bumi, Bursa Efek Indonesia
Subjects: H Social Sciences > HG Finance
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Faculty of Economic and Business
Depositing User: Yanti Tia Hana Simatupang
Date Deposited: 04 Oct 2022 02:08
Last Modified: 04 Oct 2022 02:08
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/12135

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year