Pengaruh gaya hidup, kualitas produk dan citra merek terhadap keputusan pembelian smartphone iphone

Prasetyo Rizky, Rizky (2022) Pengaruh gaya hidup, kualitas produk dan citra merek terhadap keputusan pembelian smartphone iphone. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma University.

[img] Text
abstrak………….pdf

Download (1MB)
[img] Text
rizky cek 2.pdf

Download (7MB)
Official URL: https://uwks.ac.id/

Abstract

ABSTRAK PENGARUH GAYA HIDUP, KUALITAS PRODUK, DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SMARTPHONE IPHONE PADA MAHASISWA UNIVERSITAS WIJAYA KUSUMA SURABAYA ​Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh gaya hidup, kualitas produk dan citra merek terhadap keputusan pembelian smartphone iPhone. Jenis data yang digunakan adalah data primer dan data sekunder yang diperoleh dari kuesioner dan studi pustaka. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa Universitas Wijaya Kusuma Surabaya di Kota Surabaya yang menggunakan smartphone merek iPhone. Penelitian ini dilakukan di Universitas Wijaya Kusuma Surabaya, Jl. Dukuh kupang XXV No.54 Surabaya, dengan jumlah sampel sebanyak 90 responden yang diambil dengan metode Accidental Sampling. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Berdasarkan hasil penelitian, hasil uji signifikan pengaruh simultan dengan Uji F, gaya hidup, kualitas produk dan citra merek secara bersama-sama atau simultan, berpengaruh signifikan (secara statistika) terhadap keputusan pembelian. Berdasarkan hasil uji pengaruh parsial dan uji T, diketahui seluruh variabel bebas, yakni variabel gaya hidup, kualitas produk, dan citra merek berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Kata kunci : Pengaruh Gaya Hidup, Kualitas Produk, dan Citra Merek ABSTRACT This study aims to determine and analyze the influence of lifestyle, product quality and brand image on iPhone smartphone purchasing decisions. The type of data used is primary data and secondary data obtained from questionnaires and literature study. The population in this study were all students of Wijaya Kusuma University Surabaya in Surabaya City who used iPhone brand smartphones. This research was conducted at Wijaya Kusuma University Surabaya, Jl. Dukuh Kupang XXV No.54 Surabaya, with a total sample of 90 respondents who were taken by the Accidental Sampling method. The analytical method used is multiple linear regression analysis. Based on the results of the study, the results of the simultaneous test have a significant effect with the F test, lifestyle, product quality and brand image together or simultaneously, have a significant (statistically) effect on purchasing decisions. Based on the results of the partial effect test and T test, it is known that all independent variables, namely lifestyle variables, product quality, and brand image have a positive and significant effect on purchasing decisions. Keywords: Effect of Lifestyle, Product Quality, and Brand Image

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Pengaruh Gaya Hidup, Kualitas Produk, dan Citra Merek
Subjects: H Social Sciences > HA Statistics
Divisions: Faculty of Economic and Business > Management Study Program
Depositing User: Moch.Rizky Tri Prasetyo Prasetyo Rizky
Date Deposited: 31 Mar 2022 04:56
Last Modified: 31 Mar 2022 04:56
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/11082

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year