Perhitungan pph pasal 21 metode gross,nett basis,dan gross up pada pt.jade development surabaya periode januari-desember 2020

Rebi, Maria veridiana (2021) Perhitungan pph pasal 21 metode gross,nett basis,dan gross up pada pt.jade development surabaya periode januari-desember 2020. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya Univercity.

[img] Text
ABSTRAK SKRIPSI.pdf

Download (638kB)
[img] Text
Lampiran 1 plagiasi.pdf

Download (583kB)
Official URL: https://uwks.ac.id

Abstract

Pajak adalah sumber penerimaan Negara yang sangat penting serta bersifat strategis karena mempunyai pengaruh yang besar terhadap pembangunan nasional. Salah satu pajak yang berlaku di Indonesia adalah pajak penghasilan pasal 21. PT. Jade Development merupakan salah satu perusahaan yang melaksanakan kewajiban pemungutan pph pasal 21. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa dan merancang perhitungan pph pasal 21 yang digunakan oleh PT. Jade Development, melalui perbandingan perhitungan pph pasal 21 menggunakan metode Gross, Gross up dan Nett Basiss. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif kualitatif yaitu dengan menguraikan jawaban dari rumusan masalah yang telah dibuat. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pph pasal 21 yang digunakan perusahaan adalah metode Gross up melalui pemberian tunjangan pph pasal 21 sebagai penambah unsur penghasilan bagi pegawai, akibatnya pph pasal 21 yang harus dibayar perusahaan menjadi lebih besar dibandingkan jika perusahaan menggunakan metode Gross ataupun Nett Basis. Kata Kunci: perencanaan pajak, perhitungan pph pasal 21 menggunakan Metode Gross, Gross up dan Nett Basis

Item Type: Thesis (Bachelor (S1))
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci: perencanaan pajak, perhitungan pph pasal 21 menggunakan Metode Gross, Gross up dan Nett Basis
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
Divisions: Faculty of Economic and Business
Depositing User: Maria Veridiana Rebi
Date Deposited: 05 Oct 2021 03:45
Last Modified: 05 Oct 2021 03:45
URI: http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/10373

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year