Anjani, Rena (2021) Analisis pengaruh tingkat indeks pembangunan manusia (IPM),tingkat pengangguran,dan pertumbuhan ekonomi di 17 kabupaten/kota provinsi Jawa Timur Tahun 2015-2019. Bachelor (S1) thesis, Wijaya Kusuma Surabaya University.
Text
ABSTRAK.pdf Download (411kB) |
|
Text
LAPORAN TURNITI.pdf Download (35kB) |
Abstract
Penelitian dengan variabel I.P.M., Pengangguran, Pertumbuhan Ekonomi, dan Kemiskinan bertujuan untuk menganalisa secara mendalam hubungan pengaruhnya di 17 kab/kota Jawa Timur tahun 2015 - 2019. Pengambilan sampel dengan kriteria / purposive sampling menhasilkan 17 sampel diantaranya: “Kota Magetan, Kota Nganjuk, Kota Kediri, Kota Trenggalek, Kota Gresik, Kota Situbondo, Kota Bondowoso, Kota Lamongan, Kota Ngawi, Kota Bojonegoro, Kota Pacitan, Kota Tuban, Kota Pamekasan, Kota Sumenep, Kota Probolinggo, Kota Bangkalan, dan Kota Sampang”. Proses analisa dengan mode estimasi CEM menghasilkan analisa I.P.M., pengangguran dan pertumbuhan ekonomi secara bersama-sama memiliki hubungan pengaruh positif terhadap kemiskinan, kemudian I.P.M. dan pertumbuhan ekonomi memeiliki hubungan pengaruh negatif terhadap kemiskinan, sedangkan pengangguran memiliki hubungan pengaruh positif terhadap kemiskinan di 17 kab/kotaJawa Timur tahun 2015– 2019. Kata Kunci : Kemiskinan, I.P.M., Pengangguran, dan Pertumbuhan Ekonomi
Item Type: | Thesis (Bachelor (S1)) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kemiskinan, I.P.M., Pengangguran, dan Pertumbuhan Ekonomi |
Subjects: | H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Faculty of Economic and Business > Development Economics Study Program |
Depositing User: | 41 Rena Anjani |
Date Deposited: | 01 Oct 2021 03:55 |
Last Modified: | 01 Oct 2021 03:55 |
URI: | http://erepository.uwks.ac.id/id/eprint/10333 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year